
Green World selalu mengikuti prinsip
tersebut di atas, proses produksi dengan menggunakan ekstrak dari bahan
alami dan menggunakan teknologi canggih dari AS yang mampu secara ketat
mengontrol setiap alur produksi.
Produk Green World memiliki pangsa pasar
yang besar di China, dan diterima baik di Afrika, Asia tengah, sebagian
besar negara Eropa dan Asia tenggara. Di saat yang sama Green World
merangkum semua aspek dan tidak henti-hentinya mengembangkan produk dan
meningkatkan kualitas pelayanan.
Dalam kurun waktu 10 tahun ini, Green
World telah membawakan pola hidup sehat dan produk berkualitas bagi
jutaan keluarga.Kami akan terus memberikan kontribusi dan berkomitmen
untuk meningkatkan dan memperluas industri kesehatan melalui penyebaran
filsaat kesehatan “optimalisasi penghijauan sebagai sumber kesehatan
manusia”.
Prof.Li Deming,PhD
President Green World Group
0 komentar:
Posting Komentar